+62 24 8312162

Hot Line Number

+62 24 8446048

Fax

Jl. Sompok Lama no. 62c Semarang

Kantor Pusat

Category: Artikel

11 Sep

KESAKSIAN SENIOR

Jikalau mau peka, setiap kita bisa mendapatkan banyak makna dalam setiap peristiwa di dalam kehidupan ini, ermasuk dalam kehidupan bergereja. Apakah dalam kebaktian kita menerima berkat Tuhan? Iya dan pasti. Entah melalui pujian, entah pula dalam penyampaian Firman Tuhan. Ataupun melalui berbagai sisi interaksi di sana. Nah di GKMI Gloria Patri aku kerap kali menerima […]
3 Sep

KEJUJURAN itu Beda dengan KETERBUKAAN

Barangkali isu yang paling tua  dalam kehidupan orang-orang yang pengin masuk bilangan sebagai makhluk saleh,  adalah tentang kejujuran. Bagaimana mempraktikkannya dalam kehidupan sehari-hari. Pagi-pagi, Guru kehidupan mengajarkan, “Hendaklah kamu cerdik seperti ular dan tulus seperti merpati!” mengisyaratkan bahwa semua keputusan  dalam kehidupan (tentu termasuk keputusan etis)  yang mengait perihal ini tidak mudah. Bahkan masih banyak […]
1 Sep

Kasih

Dengan sadar saat hendak menulis tema ini,  ada peluang  kemungkinan aku terperosok pada ungkapan-ungkapan alias penuturan-penuturan klise yang pernah Anda baca atau dengar tentang kasih. Karena tema ini sudah sangat banyak disampaikan dan oleh para pakarnya lagi. Entah itu dari Teologi maupun dari Psikologi, dan saya bukan keduanya. Tapi kalau Anda tetap mau melanjutkan baca, […]
21 Aug

Tiara, Mengapa Kau Menangis?

Tiara termangu. Dia berdiri di dekat pembaringan suaminya. Ranjang di ruang ICU yang paling jauh dari meja para dokter dan suster. Oleh Linda, Tantenya, dia dipeluk. Dirangkul. Diusap kepalanya. Sambil berbisik, “Yang kuat ya Tiara!”        Baru saja dia melihat perjuangan para perawat untuk menyelamatkan David, suaminya dengan  alat kejut jantung, ketika detak jantungnya berhenti. Tapi […]
6 Aug

BAK MELEMPAR BATU KE LAUTAN

Nyaris Purnama Nyaris purnama, bulan datang di langitku. Memancar terang di langit yang gelap. Berbinar ceria bak wajah perempuan pujaanku. Jangan keindahan bentuk dan sinarmu membuatmu lupa diri. Tengoklah benda kecil yang  kelap-kelip di belakangmu. Bintang…, jauh… jauh sekali di angkasa, jauh dari kata pujian asmara. Sesungguhnya dia lebih besar darimu. Jangan hakimi dia hanya […]
4 Aug

HASIL KERJA BERSAMA

Kemarin saya sempat melihat pekerja bangunan yang sedang bekerja di sebuah kompleks perumahan.Dari pembantu tukang, tukang dan mandor tukang, berjajar rapi walau tidak sama tinggi. Seorang mengisi èmbèr dengan adonan, diambil seorang tukang yang lain, kemudian dia mengoperkan ke rekannya yang berdiri di tangga, diterima rekan lain lagi yang berdiri di tengah-tengah antara tanah dan […]
3 Aug

Pemeliharaan Tuhan

Selamat jumpa para Pendukung Kristus, apa kabar? Sehat-sehat dan tetap semangat. Syukur kepada Tuhan, kita masih diberi kesempatan oleh Tuhan untuk memasuki dan menikmati hari terakhir di bulan Juli 2020. Hanya karena anugerah Tuhan semata, perjalanan hidup yang  penuh warna  di sepanjang bulan Juli 2020 telah mampu kita lewati dan esok kita akan memasuki hari […]
3 Aug

Terang Itu Bercahaya

Selamat jumpa para Pendukung Kristus, apa kabar? Sehat-sehat dan tetap semangat menjalani dan menikmati hidup yang Tuhan karuniakan kepada kita sampai hari ini. Tuhan memanggil kita untuk menjadi garam dan TERANG dunia. Saya sangat terkesan dengan sambutan dan kesaksian bapak Christopher Christanday (ayah alm.Giona dan Joel) dalam kebaktian  Pemberangkatan Jenazah pada Rabu pagi 29 Juli […]